Author name: Ani

Avatar photo

Cuaca Ekstrem, Direktur RSUD Ulin Banjarmasin Imbau Warga Jaga Kesehatan

BANJARMASIN – Direktur Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ulin Banjarmasin, Diauddin mengingatkan pentingnya menjaga kesehatan di tengah kondisi cuaca ekstrem yang sering berubah antara hujan dan panas. Cuaca ekstrem ini menurutnya dapat melemahkan imunitas dan membuat tubuh lebih rentan terhadap virus. “Kondisi cuaca seperti ini dapat membuat imunitas tubuh lebih mudah menurun, sehingga rentan terhadap […]

Cuaca Ekstrem, Direktur RSUD Ulin Banjarmasin Imbau Warga Jaga Kesehatan Read More »

Habib Hamid : Potensi Pariwisata Tanah Laut Perlu Dikembangkan

BANJARMASIN – Wakil Ketua Komisi I DPRD Kalsel, Habib Hamid Bahasyim, menyoroti potensi pariwisata di Tanah Laut, yang dinilai masih bisa dikembangkan. Salah satu kawasan yang disebutkannya adalah Muara Kintap, yang memiliki daya tarik wisata namun belum dilengkapi fasilitas yang memadai untuk pengunjung. “Area parkir yang layak dan fasilitas umum seperti toilet masih perlu diperbaiki

Habib Hamid : Potensi Pariwisata Tanah Laut Perlu Dikembangkan Read More »

Proyek Tersandung Kasus OTT KPK di Kalsel Diputus Kontrak

BANJARMASIN – Setelah Operasi Tangkap Tangan (OTT) oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kalsel, beberapa proyek besar akhirnya diputus kontraknya. Proyek-proyek tersebut antara lain Pembangunan Lapangan Sepak Bola di Kawasan Olahraga Terintegrasi Kalsel senilai Rp23 miliar dengan penyedia PT Wiswani Kharya Mandiri (WKM), Pembangunan Samsat Terpadu senilai Rp22

Proyek Tersandung Kasus OTT KPK di Kalsel Diputus Kontrak Read More »

Tim Catur Junior Kalsel Diharapkan Berprestasi di Kejurnas Depok

BANJARMASIN – Ketua Persatuan Catur Seluruh Indonesia (Percasi) Kalsel, Sutarto Hadi optimis tim catur Kalsel dapat meraih prestasi di Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Junior yang akan diselenggarakan di Depok, Provinsi Jawa Barat pada Jumat (8/11/2024). Meskipun persaingan akan sangat ketat, terutama dengan kehadiran tim-tim kuat seperti Jawa Barat, Jawa Timur, dan DKI Jakarta, Sutarto tetap yakin

Tim Catur Junior Kalsel Diharapkan Berprestasi di Kejurnas Depok Read More »

Supian HK Dukung Program Asta Cita Presiden RI

JABAR – Ketua DPRD Kalsel, Supian HK menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Penyelenggaraan Pemerintah Daerah, bertempat di Sentul International Convention Center (SICC) Jawa Barat, pada Kamis (7/11/2024). Mengusung tema “Implementasi Asta Cita Menuju Indonesia Emas 2045” Rakornas yang diselenggarakan oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) tersebut dibuka langsung Presiden RI, Prabowo Subianto dan diikuti seluruh Forum

Supian HK Dukung Program Asta Cita Presiden RI Read More »

H Jahrian : Penyaluran Pupuk Harus Tepat Sasaran

BANJARMASIN – Sekretaris Komisi II DPRD Kalsel, H. Jahrian, memaparkan hasil rapat bersama mitra kerja pada Rabu (6/11/2024), yang membahas Program Kerja Pemerintah Tahun Anggaran (TA) 2025. Disampaikan H. Jahrian beberapa isu utama dalam rapat tersebut mencakup distribusi pupuk bersubsidi dan rencana pencetakan sawah baru seluas 500 ribu hektare di Kalsel. Dalam rapat, H. Jahrian

H Jahrian : Penyaluran Pupuk Harus Tepat Sasaran Read More »

Jadi Tuan Rumah Porprov 2025, Tala Targetkan Prestasi Meningkat

BANJARMASIN – Ketua KONI Kabupaten Tanah Laut (Tala), Muhammad Fahriannoor merasa bersyukur Tala sebagai tuan rumah penyelenggaraan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) ke-12 tahun 2025. “Untuk target kami harap sukses pelaksanaannya, dan untuk prestasi paling tidak bisa meningkat dibandingkan Porprov sebelumnya,” ujarnya saat mengikuti Rakerprov KONI Kalsel, Rabu (6/11/2024). Ia menyebutkan di Kabupaten Tabalong pada Porprov

Jadi Tuan Rumah Porprov 2025, Tala Targetkan Prestasi Meningkat Read More »

Dialokasikan Rp35 M, Tala Paparkan Kesiapan Tuan Rumah Porprov 2025

BANJARMASIN – Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Dispora) Kabupaten Tanah Laut (Tala), Rudy Itihamsyah menjelaskan persiapan pihaknya sebagai tuan rumah Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) ke-12 tahun 2025. Dirinya menerangkan saat ini Tala telah mengusulkan 49 Cabang Olahraga (Cabor) yang akan dipertandingkan, namun Ketua Umum KONI Kalsel mengusulkan tambahan cabang olahraga. “Ini masih dalam pembahasan, dan

Dialokasikan Rp35 M, Tala Paparkan Kesiapan Tuan Rumah Porprov 2025 Read More »

Tanah Laut Resmi Jadi Tuan Rumah Porprov 2025

BANJARMASIN – Kabupaten Tanah Laut (Tala) resmi menjadi tuan rumah pelaksanaan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) ke-12 tahun 2025. Hal ini disepakati dalam Rakerprov KONI Kalsel pada Rabu (6/11/2024). “Rakerprov sudah menetapkan Kab Tala sebagai tuan rumah Porprov 2025. Kebetulan Pj Bupatinya siap termasuk KONI dan Dispora disana,” ujar Ketua KONI Kalsel, Bambang Heri Purnama. Dalam

Tanah Laut Resmi Jadi Tuan Rumah Porprov 2025 Read More »

Pelajari Tata Kelola BLUD, Komisi I DPRD Kalsel Kunjungi BPKPSDM Bali

DENPASAR – Komisi I DPRD Kalsel mengunjungi Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Bali di Denpasar pada Senin (5/11/2024). Kunjungan ini bertujuan mempelajari implementasi dan kebijakan terkait Peraturan Kepala Daerah tentang tarif layanan pelatihan. Provinsi Bali dipilih karena memiliki kebijakan yang dinilai inovatif dalam hal pengembangan sumber daya manusia, termasuk pengelolaan anggaran dan

Pelajari Tata Kelola BLUD, Komisi I DPRD Kalsel Kunjungi BPKPSDM Bali Read More »

Scroll to Top