13 Maret 2024

c1 20240314 12452124

Pansus Raperda Penyelenggaraan Penyiaran Kalsel Lakukan Uji Publik

BANJARMASIN – Panitia Khusus (Pansus) DPRD Kalsel yang diketuai Fahruri melakukan seminar uji publik terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Penyelenggaraan Penyiaran pada Rabu (13/3/2024). Dengan mengundang sejumlah peserta yang terdiri Biro Hukum, Dinas Komunikasi dan Informasi provinsi dan kabupaten/kota se-Kalsel, KPID Kalsel serta berbagai lembaga lainnya. Fahruri mengaku mendapatkan berbagai masukan untuk kesempurnaan draf […]

Pansus Raperda Penyelenggaraan Penyiaran Kalsel Lakukan Uji Publik Read More »

20240312174157 img 0375

Diikuti 50 Stand, Pasar Berkah Ramadhan Dibuka Bupati Kotabaru

KOTABARU – Pemkab Kotabaru menggelar Pasar Berkah Ramadhan 1445 Hijriyah di halaman Pasar Limbur Raya, Kotabaru, Selasa (12/3/2024). Bupati Kotabaru, H. Sayed Jafar menyampaikan, Ramadhan adalah bulan yang di tunggu-tunggu oleh seluruh umat muslim diseluruh dunia, karena bulan mulia dan penuh berkah dimana banyak sekali keutamaan yang dijumpai didalamnya. “Dalam pasar berkah ini ada wisata

Diikuti 50 Stand, Pasar Berkah Ramadhan Dibuka Bupati Kotabaru Read More »

Scroll to Top