Jelang Nataru, Pemkab Balangan Perkuat Pengamanan dan Pelayanan Publik
BALANGAN – Dalam rangka mengantisipasi momentum Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru), Pemerintah Kabupaten Balangan menggelar rapat koordinasi (rakor) lintas sektor di Aula Benteng Tundakan, Kantor Bupati Balangan, Paringin Selatan, Selasa (2/12/2025). Rakor ini dilaksanakan sebagai langkah persiapan daerah menghadapi peningkatan aktivitas masyarakat selama libur akhir tahun, yang berpotensi menimbulkan kerawanan pada sektor keamanan, […]
Jelang Nataru, Pemkab Balangan Perkuat Pengamanan dan Pelayanan Publik Read More »










