Pembangunan Pusat Jantung Terpadu RSUD Ulin Banjarmasin Perlu Anggaran Rp197 Miliar
BANJARMASIN – Proyek pembangunan Pusat Jantung Terpadu (PJT) di RSUD Ulin Banjarmasin menghadapi kendala anggaran, dengan alokasi untuk tahun 2025 sebesar Rp38 miliar, jauh dari total kebutuhan Rp197 miliar. Direktur RSUD Ulin, Diauddin usai rapat dengan Komisi IV DPRD Kalsel belum lama tadi menyebutkan, proyek ini belum berjalan optimal karena selalu tergeser oleh prioritas lain […]
Pembangunan Pusat Jantung Terpadu RSUD Ulin Banjarmasin Perlu Anggaran Rp197 Miliar Read More ยป