Musda Golkar Balangan Tetapkan Haris Makkie Ketua DPD
BALANGAN – H Abdul Haris Makkie resmi didaulat sebagai Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golkar Kabupaten Balangan. Kepastian tersebut ditetapkan melalui Musyawarah Daerah (Musda) Partai Golkar Balangan yang digelar di Ar-raudhah Resto & Waterpark, Paringin, Sabtu (3/1/2026). Haris Makkie terpilih dengan dukungan penuh delapan pimpinan kecamatan Partai Golkar se-Kabupaten Balangan, serta sejumlah organisasi masyarakat […]
Musda Golkar Balangan Tetapkan Haris Makkie Ketua DPD Read More »


