BPBD Balangan Manfaatkan Media Podcast dalam Penanggulangan Bencana
BALANGAN – Media memiliki peran yang sangat penting dalam penanggulangan bencana, baik dalam memberikan informasi, mendidik masyarakat, hingga menggalang dukungan dan bantuan kemanusiaan. Hal inilah yang disadari oleh BPBD Balangan bahwa dalam konteks penanggulangan bencana, media dapat menjadi alat yang kuat untuk meningkatkan kesadaran, menyebarkan informasi penting, dan memperkuat respon masyarakat serta pemerintah. Salah satu […]
BPBD Balangan Manfaatkan Media Podcast dalam Penanggulangan Bencana Read More ยป