DP3AKB Kalsel Gelar Pelatihan untuk Remaja Putus Sekolah
BANJARMASIN – Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DP3AKB) Provinsi Kalimantan Selatan menggelar Pelatihan Keterampilan bagi Remaja Putus Sekolah, sebagai upaya nyata pemerintah daerah dalam memberikan kesempatan kedua bagi anak-anak yang sempat terhenti dalam menempuh pendidikan formal. Kegiatan ini menjadi bagian penting dari strategi perlindungan dan pemberdayaan anak di Kalimantan Selatan, dengan tujuan […]
DP3AKB Kalsel Gelar Pelatihan untuk Remaja Putus Sekolah Read More »










