Panen Raya di Batola, Kalsel Tegaskan Posisi Lumbung Pangan

BATOLA – Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) kembali menegaskan posisinya sebagai lumbung pangan regional melalui kegiatan Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan Nasional yang digelar serentak bersama Presiden Republik Indonesia secara daring, Rabu (7/1/2026). Untuk Kalsel, panen raya dipusatkan di Desa Baringin Jaya, Handil Paliwara, Kecamatan Anjir Muara, Kabupaten Barito Kuala (Batola). Panen raya padi […]

Panen Raya di Batola, Kalsel Tegaskan Posisi Lumbung Pangan Read More ยป