Gerindra Kalsel Gaungkan Semangat Perjuangan Tiada Akhir di HUT ke-17
BANJARMASIN – DPD Partai Gerindra Kalsel menggelar perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-17 pada Sabtu (8/2/2025). Acara ini dihadiri Sekretaris Jenderal Partai Gerindra, Ahmad Muzani. Dalam sambutannya, Muzani menjelaskan bahwa tema “Berjuang Tiada Akhir” menjadi pengingat bagi seluruh kader untuk terus mengabdi kepada masyarakat tanpa henti. “Gerindra harus selalu mendukung perjuangan dalam meningkatkan kesejahteraan rakyat, […]
Gerindra Kalsel Gaungkan Semangat Perjuangan Tiada Akhir di HUT ke-17 Read More »