Kombes Pol Adam Erwindi

Ditresnarkoba Polda Kalsel Amankan 52.561 Pil Ekstasi dan 5 Kilogram Sabu

BANJARMASIN – Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Kalsel kembali mengungkap peredaran narkotika yang masuk ke Kalsel melalui jalur laut dan darat. Adapun barang haram yang berhasil diamankan yakni 52.561 butir pil ekstasi dan 5 kilogram sabu. Didampingi Kabid Humas Polda Kalsel, Kombes Pol Adam Erwindi, Dirresnarkoba Kombes Pol Kelana Jaya menjelaskan, ada 2 kasus bulan ini […]

Ditresnarkoba Polda Kalsel Amankan 52.561 Pil Ekstasi dan 5 Kilogram Sabu Read More »

bb8b5d1a 9123 4c99 b57f 69663b8cc358 768x512 1

Dua Kapolres di Jajaran Polda Kalsel Dirotasi

BANJARBARU – Kabid Humas Polda Kalsel, Kombes Pol Adam Erwindi mengatakan dua Kapolres di jajaran Polda Kalsel mengalami pergantian kepemimpinan yakni Kapolres Tabalong dan Kapolres Barito Kuala (Batola). “Kapolres Batola yang sebelumnya dijabat AKBP Diaz Sasongko, kini digantikan AKBP Anib Bastian, yang sebelumnya menjabat sebagai Kapolres Tabalong,” ujar Kombes Pol Adam Erwindi, Minggu (28/7/2024). Sementara

Dua Kapolres di Jajaran Polda Kalsel Dirotasi Read More »

c1 20240106 18182524

Awal 2024, Sejumlah Jabatan Strategis Polda Kalsel di Rotasi

BANJARMASIN– Kapolda Kalsel Irjen Pol Winarto melantik Kombes Pol Adam Erwindi sebagai Kepala Bidang Hubungan Masyarakat (Kabid Humas) Polda Kalsel dalam upacara serah terima jabatan (Sertijab) yang digelar di Aula Bhayangkari Mathilda Batlayeri, Polda Kalsel, Jumat (5/1/2024). Melansir dari rilis humaspoldakalsel, Irjen Pol Winarto memberikan amanah baru kepada Kombes Pol Adam Erwindi untuk memegang peran

Awal 2024, Sejumlah Jabatan Strategis Polda Kalsel di Rotasi Read More »

Scroll to Top