Ketahanan Pangan

Lahan Tidur Disulap Jadi Sentra Pertanian, DPKP Kalsel Garap Eks-Sport Center Cempaka

BANJARBARU – Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (DPKP) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) terus menggalakkan upaya peningkatan ketahanan pangan daerah, seperti dengan membersihkan dan mengolah lahan tidur eks-Sport Center di Kecamatan Cempaka, Kota Banjarbaru, untuk dimanfaatkan sebagai lahan pertanian produktif yang melibatkan jajaran DPKP, Unit Pelaksana Teknis (UPT) disektor pertanian. Kepala DPKP Kalsel, Syamsir Rahman, dalam […]

Lahan Tidur Disulap Jadi Sentra Pertanian, DPKP Kalsel Garap Eks-Sport Center Cempaka Read More »

Bupati Balangan Mendukung Penuh Program Tanam Jagung Serentak Kuartal III

BALANGAN – Bupati Balangan, Abdul Hadi, menyampaikan apresiasi dan dukungan penuh terhadap kegiatan Tanam Jagung Serentak Kuartal III yang dilaksanakan oleh Kepolisian Resor (Polres) Balangan bekerja sama dengan pemerintah daerah serta instansi terkait. Kegiatan ini merupakan bagian dari program nasional swasembada dan ketahanan pangan yang digagas Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto. Abdul Hadi menyatakan, ketahanan

Bupati Balangan Mendukung Penuh Program Tanam Jagung Serentak Kuartal III Read More »

Pansus II DPRD Kalsel Bahas Perda Sapu Jagat bersama Badan Pangan Nasional

JAKARTA – Panitia Khusus (Pansus) II DPRD Provinsi Kalimantan Selatan melakukan kunjungan kerja ke Badan Pangan Nasional RI, Kamis (3/7/2025), guna memperdalam pemahaman terkait strategi dan kebijakan penyelenggaraan pangan nasional. Wakil Ketua Pansus II, H. Firmansyah, menyampaikan pentingnya kunjungan ini untuk memperkuat dasar hukum ketahanan pangan di Kalsel. Pihaknya tengah menyusun Perda “Sapu Jagat” yang

Pansus II DPRD Kalsel Bahas Perda Sapu Jagat bersama Badan Pangan Nasional Read More »

Bappeda Kalsel Dorong Kolaborasi Hulu-Hilir untuk Wujudkan Ketahanan Pangan dan Ekonomi

BANJARBARU – Dalam rangka mempercepat pencapaian target pembangunan ekonomi dan ketahanan pangan daerah, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) menekankan pentingnya kolaborasi antar sektor dari hulu ke hilir. Kepala Bidang Perekonomian dan Sumber Daya Alam Bappeda Kalsel, Mahrita Yanuarti, mengatakan bahwa keberhasilan program-program unggulan seperti corporate farming, swasembada daging, dan hilirisasi sektor

Bappeda Kalsel Dorong Kolaborasi Hulu-Hilir untuk Wujudkan Ketahanan Pangan dan Ekonomi Read More »

Pansus II DPRD Kalsel Pelajari Ketahanan Pangan ke DKPP Jabar

BANDUNG – Dalam rangka memperkuat materi Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Penyelenggaraan Pangan, Panitia Khusus (Pansus) II DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) melakukan kunjungan kerja ke Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan (DKPP) Provinsi Jawa Barat (Jabar) pada Jumat (13/6/2025). Rombongan Pansus II dipimpin Ketua Pansus, H. Jahrian, bersama sejumlah mitra kerja. Mereka disambut Plt. Kepala

Pansus II DPRD Kalsel Pelajari Ketahanan Pangan ke DKPP Jabar Read More »

Jahrian: Raperda Pangan Penting untuk Menjamin Hak Hidup Masyarakat

BANJARMASIN – Panitia Khusus (Pansus) II DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) menggelar rapat kerja untuk membahas Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Penyelenggaraan Pangan. Rapat berlangsung di Ruang Rapat Komisi II DPRD Kalsel pada Senin (2/6/2025). Ketua Pansus II, H. Jahrian, menegaskan pentingnya pembentukan payung hukum yang kuat untuk menjamin ketahanan pangan di Kalsel. Menurutnya, ketahanan pangan

Jahrian: Raperda Pangan Penting untuk Menjamin Hak Hidup Masyarakat Read More »

DPRD Kalsel Dorong Pemberdayaan Ormas dan Ketahanan Pangan Lewat Dua Raperda Prakarsa

BANJARMASIN – DPRD Kalsel menunjukkan komitmennya dalam memperkuat peran organisasi kemasyarakatan (Ormas) di Banua dengan merancang payung hukum yang jelas melalui Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Pemberdayaan Organisasi Kemasyarakatan. Langkah ini merupakan bagian dari upaya legislatif untuk memberikan pengakuan, perlindungan, serta pemberdayaan terhadap ormas yang selama ini berperan aktif dalam pembangunan daerah. Raperda tersebut diusulkan

DPRD Kalsel Dorong Pemberdayaan Ormas dan Ketahanan Pangan Lewat Dua Raperda Prakarsa Read More »

Lahan Rawa Bukan Halangan: Padi Apung Tabalong Sukses Dipanen

TABALONG – Selama bertahun-tahun, mayoritas petani di daerah rawa Kalimantan Selatan hidup berdampingan dengan tantangan yang sama: lahan rawa yang tergenang hingga 6–7 bulan dalam setahun. Kondisi ini membatasi musim tanam padi, membuat banyak lahan tak bisa dimanfaatkan secara optimal. Tapi di tengah keterbatasan, muncul harapan baru melalui inovasi padi apung. Desa Ampukung di Kecamatan

Lahan Rawa Bukan Halangan: Padi Apung Tabalong Sukses Dipanen Read More »

Rakor LTT Digelar, Kalsel Targetkan 571 Ribu Hektare Lahan Tanam 2025

BANJARBARU – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional dan mengejar target Luas Tambah Tanam (LTT), Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (DPKP) Provinsi Kalimantan Selatan menggelar Rapat Koordinasi LTT bersama seluruh kabupaten/kota se-Kalsel. Kegiatan berlangsung di Aula Kantor Dinas Pertanian Provinsi, dan turut dihadiri para Penanggung Jawab Kalimantan Selatan yang dikomandoi Plt. Dirjen Lahan dan Irigasi

Rakor LTT Digelar, Kalsel Targetkan 571 Ribu Hektare Lahan Tanam 2025 Read More »

Dinas Pertanian Barut Didorong Wujudkan Swasembada Pangan

MUARA TEWEH – Ketua Komisi II DPRD Barito Utara H Taufik Nugraha mendorong Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Barito Utara beserta jajarannya untuk bekerja lebih keras dalam mewujudkan swasembada pangan, khususnya untuk komoditi padi dan jagung. Dimana Kabupaten yang berjuluk Bumi Iya Mulik Bengkang Turan ini merupakan salah satu kabupaten penyangga ibu kota negara (IKN), sehingga

Dinas Pertanian Barut Didorong Wujudkan Swasembada Pangan Read More »

Scroll to Top