Kalsel

Kalsel Panen Raya: Produksi Padi Tembus 1,3 Juta Ton, Siap Jadi Lumbung Pangan Nasional

BATOLA – Komitmen Kalimantan Selatan sebagai lumbung pangan nasional terus menunjukkan hasil nyata. Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan melalui Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan kembali melakukan Panen Raya dan Tanam Padi Serentak di Desa Sungai Rasau, Kecamatan Cerbon, Kabupaten Barito Kuala, Jumat (5/9/2025). Kegiatan ini menjadi bagian dari gerakan nasional yang dipimpin langsung oleh Menteri Pertanian […]

Kalsel Panen Raya: Produksi Padi Tembus 1,3 Juta Ton, Siap Jadi Lumbung Pangan Nasional Read More »

Perkuat Ketahanan Pangan, DKP3 Balangan akan Bangun Kantin B2SA

BALANGAN – Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, dan Perikanan (DKP3) Kabupaten Balangan akan merealisasikan pembangunan Kantin B2SA (Beragam, Bergizi, Seimbang, dan Aman) pada tahun ini sebagai inovasi baru yang tidak hanya mendukung pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), tetapi juga mengedukasi masyarakat tentang pentingnya pola konsumsi pangan yang sehat. Kabid Ketahanan Pangan DKP3 Balangan, Dewi

Perkuat Ketahanan Pangan, DKP3 Balangan akan Bangun Kantin B2SA Read More »

Pemkab Balangan Pastikan Cadangan Pangan dalam Keadaan Aman

BALANGAN – Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan (DKP3) Kabupaten Balangan, Kalimantan Selatan (Kalsel) menyatakan bahwa cadangan pangan pemerintah (CPP) per Agustus 2025 tercatat sebanyak 107 ton. Jumlah tersebut dipastikan aman dan melebihi kebutuhan masyatakat, serta akan difokuskan untuk penyaluran apabila terjadi bencana maupun dalam rangka mendukung desa rawan pangan. Kepala Bidang (Kabid) Ketahanan Pangan

Pemkab Balangan Pastikan Cadangan Pangan dalam Keadaan Aman Read More »

Pemkab Balangan Ajak Warga Manfaatkan Sumbar Pangan Selain Nasi

BALANGAN – Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, dan Perikanan (DKP3) Kabupaten Balangan mengajak masyarakat untuk memanfaatkan sumber pangan selain nasi dengan meluncurkan program Pangan Sehat Beragam, Bergizi, Seimbang, dan Aman (B2SA) dengan tema “Kenyang Tidak Harus Nasi” di halaman kantor DKP3 Balangan, pada Kamis (4/9/2025). Kepala Bidang Ketahanan DKP3 Balangan, Dewi Diniati, mengatakan bahwa pola konsumsi

Pemkab Balangan Ajak Warga Manfaatkan Sumbar Pangan Selain Nasi Read More »

Kalsel Raih Peringkat 3 Nasional sebagai Daerah Inklusif Disabilitas

JABAR – Provinsi Kalimantan Selatan berhasil meraih Penghargaan Pemerintah Daerah Inklusif Disabilitas dengan menempati peringkat 3 terbaik se-Indonesia. Penghargaan tersebut diterima langsung oleh Gubernur Kalimantan Selatan, H. Muhidin melalui Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan dan Kebudayaan Provinsi Kalsel dan Plt. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Provinsi Kalimantan Selatan, Galuh Tantri Narindra pada acara penganugerahan

Kalsel Raih Peringkat 3 Nasional sebagai Daerah Inklusif Disabilitas Read More »

Optimalisasi Data Statistik Jadi Prioritas Pembangunan Kalsel

BANJARBARU – Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) menegaskan pentingnya penguatan koordinasi dan optimalisasi data statistik dalam mendukung pembangunan daerah, disampaikan pada Rapat Koordinasi Sosialisasi Surat Edaran Gubernur tentang Dukungan Kegiatan Statistik dalam rangka Optimalisasi Cakupan Data Pertumbuhan Ekonomi yang digelar di Ruang Rapat H. Maksid, Banjarbaru, Kamis (4/9/2025). Sekretaris Daerah Provinsi Kalsel, Muhammad Syarifuddin yang

Optimalisasi Data Statistik Jadi Prioritas Pembangunan Kalsel Read More »

Peringati Hari Lahir ke-80 Kejaksaan RI, Kejari Balangan Gelar Tiga Kegiatan Sosial

BALANGAN – Kejaksaan Negeri (Kejari) Balangan menggelar tiga kegiatan sosial dalam rangka memperingati Hari Lahir ke-80 Kejaksaan Republik Indonesia, di halaman kantor Kejari Balangan, pada Senin (1/9/2025). Tiga kegiatan tersebut meliputi pasar murah, sunatan massal, dan donor darah. Kepala Kejari Balangan, Mangantar Siregar, mengatakan, kegiatan ini merupakan wujud kepedulian Kejaksaan kepada masyarakat sekaligus mempererat hubungan

Peringati Hari Lahir ke-80 Kejaksaan RI, Kejari Balangan Gelar Tiga Kegiatan Sosial Read More »

13 Pejabat Baru Balangan Diberi Tugas Strategis

BALANGAN – 13 pejabat administrator dan pengawas baru di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Balangan, Kalimantan Selatan, diberi tugas strategis untuk memperkuat kinerja pemerintahan setelah resmi dilantik oleh Bupati Balangan, Abdul Hadi, di Aula Benteng Tundakan, Paringin Selatan, pada Selasa (2/9/2025). Menurut Abdul Hadi, salah satu fokus perhatiannya adalah permasalahan air di Trans Lajar Pupuyuan yang

13 Pejabat Baru Balangan Diberi Tugas Strategis Read More »

Perkuat Mitigasi Bencana, BPBD Balangan Akan Bentuk Forum Pengurangan Risiko Bencana

BALANGAN – Dalam upaya membangun daerah yang siaga dan tangguh menghadapi bencana, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Balangan akan membentuk Forum Pengurangan Risiko Bencana (FPRB). Untuk mengawali rencana tersebut, BPBD Balangan menggelar Rapat Pra Musyawarah Pembentukan Forum Pengurangan Risiko Bencana (FPRB) di Ruang Rapat BPBD Balangan, Balangan, Kalimantan Selatan (Kalsel) pada Selasa (2/9/2025). Kepala Pelaksana

Perkuat Mitigasi Bencana, BPBD Balangan Akan Bentuk Forum Pengurangan Risiko Bencana Read More »

Kakankemenag Balangan Dukung Aktivasi IKD

BALANGAN – Kepala Kantor Kementerian Agama (Ka.Kankemenag) Kabupaten Balangan, Saribuddin, menegaskan pentingnya aktivasi Identitas Kependudukan Digital (IKD) bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) maupun Non ASN di lingkungan Kemenag Balangan untuk mengantisipasi maraknya modus penipuan yang mengatasnamakan layanan aktivasi IKD. “Aktivasi IKD sangat penting dilakukan, bukan hanya untuk pembaruan data kependudukan, tetapi juga untuk menghindari penipuan.

Kakankemenag Balangan Dukung Aktivasi IKD Read More »

Scroll to Top