Pamit Dengan Ketua DPRD Kalsel, Irjen Pol Andi Rian R Djajadi Mohon Doa Restu Jabat Kapolda Sulsel
Kapolda Kalsel, Irjen Pol Andi Rian R Djajadi mengunjungi Ketua DPRD Kalsel, Supian HK Rabu (13/12/2023) dalam rangka berpamitan untuk bertugas ke tempat yang baru. Pasalnya, mutasi kembali dilakukan di tubuh Polri. Kapolda Kalsel akan dijabat Irjen Winarto yang menggantikan posisi Irjen Andi Rian R Djajadi yang menjadi Kapolda Sulawesi Selatan (Sulsel). “Hari ini saya pamit […]