DPRD Barut Apresiasi BNPB Pusat atas Bantuan DSP Untuk Penanganan Banjir

MUARA TEWEH – Penyerahan Dana Siap Pakai (DSP) oleh Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Pusat kepada Pemerintah Kabupaten Barito Utara (Barut) disambut baik oleh kalangan DPRD setempat. Anggota DPRD Barut, H Taufik Nugraha, menyampaikan penghargaan dan terima kasih atas perhatian pemerintah pusat terhadap masyarakat yang terdampak bencana banjir di wilayah ini. Pernyataan tersebut disampaikan Taufik […]

DPRD Barut Apresiasi BNPB Pusat atas Bantuan DSP Untuk Penanganan Banjir Read More »