Atasi Backlog Perumahan dan RTLH, Kalsel Gelar Rakor
BANJARMASIN – Dalam rangka mengatasi tantangan pembangunan perumahan dan kawasan permukiman di Kalsel. Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (Disperkim) Kalsel mengadakan Rakor Teknis Perumahan dan Kawasan Permukiman Tahun 2024 di Banjarmasin, Senin (4/3/2024). Mewakili Sekretaris Daerah Kalsel Roy Rizali Anwar, Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Kalsel, Mursyidah Aminy menekankan pentingnya rapat tersebut […]
Atasi Backlog Perumahan dan RTLH, Kalsel Gelar Rakor Read More ยป