29 Januari 2026

Anggota DPRD Kalsel Dirham Zain

Status Desa Dambung Dipersoalkan, Dirham Zain Ungkap Fakta Historis dan Yuridis

BANJARMASIN – Kesepakatan batas wilayah yang dibuat puluhan tahun lalu kembali diuji, menyusul permintaan Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Pemprov Kalteng) agar Desa Dambung yang saat ini berada di Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan, dikembalikan ke wilayah Kabupaten Barito Timur. Permintaan tersebut mendapat respons serius dari DPRD Kalimantan Selatan. Anggota DPRD Kalsel Komisi I yang membidangi Hukum […]

Status Desa Dambung Dipersoalkan, Dirham Zain Ungkap Fakta Historis dan Yuridis Read More »

LPI 2025: BI Dorong Ekonomi Tangguh Lewat Sinergi dan Hilirisasi

BANJARMASIN – Bank Indonesia meluncurkan Laporan Perekonomian Indonesia (LPI) 2025 pada Rabu (28/1/2026). Laporan ini mengusung tema “Tangguh dan Mandiri: Sinergi Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Lebih Tinggi dan Berdaya Tahan”, yang mengulas evaluasi dan prospek ekonomi global serta domestik, pelaksanaan kebijakan Bank Indonesia pada 2025, serta arah bauran kebijakan pada 2026. Gubernur Bank Indonesi, Perry Warjiyo

LPI 2025: BI Dorong Ekonomi Tangguh Lewat Sinergi dan Hilirisasi Read More »

Waket DPRD Kabupaten Kotabaru, Chairil Anwar saat Zoom Meeting bersama Wakil Panglima TNI

Chairil Anwar Ikuti Zoom Meeting Bersama TNI–Polri Terkait Koperasi Merah Putih

KOTABARU – Wakil Ketua DPRD Kabupaten Kotabaru, Chairil Anwar, mengikuti kegiatan Zoom Meeting bersama Wakil Panglima TNI dalam rangka menindaklanjuti Instruksi Presiden Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2025 tentang percepatan pembangunan fisik gerai dan pergudangan perlengkapan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP). Kegiatan tersebut dilaksanakan di KDKMP Desa Teluk Kemuning, Kecamatan Pulau Laut Kepulauan, Kabupaten Kotabaru,

Chairil Anwar Ikuti Zoom Meeting Bersama TNI–Polri Terkait Koperasi Merah Putih Read More »

RSUD Ulin Siapkan Rp5 Miliar Dana Pendamping 2026 untuk Warga Miskin

BANJARMASIN – RSUD Ulin Banjarmasin memastikan dana pendamping tetap tersedia untuk membantu masyarakat miskin mendapatkan layanan kesehatan. Pada tahun ini, RSUD Ulin mengalokasikan dana pendamping sekitar Rp5 miliar yang telah dikoordinasikan dengan instansi terkait. Direktur RSUD Ulin Banjarmasin, Dr. H. Among Wibowo, menjelaskan dana pendamping diberikan kepada pasien yang memenuhi persyaratan sesuai petunjuk teknis (juknis)

RSUD Ulin Siapkan Rp5 Miliar Dana Pendamping 2026 untuk Warga Miskin Read More »

DPRD Soroti Ribuan Kendaraan Dinas di Kalsel Tunggak Pajak

BANJARMASIN – Ketua Komisi II DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel), Muhammad Yani Helmi atau akrab disapa Paman Yani, menyoroti masih banyak kendaraan dinas milik pemerintah daerah yang belum memenuhi kewajiban pajak kendaraan bermotor. Hal itu disampaikan dalam rapat kerja bersama Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) dan instansi terkait di Gedung DPRD Kalsel, Rabu (28/1/2026). Paman Yani mengatakan,

DPRD Soroti Ribuan Kendaraan Dinas di Kalsel Tunggak Pajak Read More »

Scroll to Top