Kalsel Raih Indonesia Rising Stars Award 2026

JAKARTA – Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) kembali menorehkan prestasi di tingkat nasional dengan meraih penghargaan Indonesia Rising Stars Award 2026 kategori “Innovation in Public Service”. Penghargaan tersebut diserahkan pada acara yang digelar di Royal Glasshouse, Park Hyatt Hotel, Jakarta Pusat, Jumat (16/1/2026). Penghargaan ini diberikan atas keberhasilan Kalsel dalam melakukan akselerasi keterbukaan informasi publik. […]

Kalsel Raih Indonesia Rising Stars Award 2026 Read More »