12 Juli 2025

Atasi Rusaknya Terumbu Karang, Kalsel Bangun Fish Apartment di Laut Satui

BANJARBARU – Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Kalimantan Selatan (Dislutkan Kalsel) kembali melakukan kegiatan Pembuatan dan Penenggelaman Rumah Ikan atau Fish Apartment di wilayah perairan Desa Setarap, Kecamatan Satui, Kabupaten Tanah Bumbu, pada 7–9 Juli 2025 sebagai langkah nyata dalam pemulihan sumberdaya ikan berkelanjutan. “Rumah Ikan atau Fish Apartment ini dirancang menggunakan material partisi plastik […]

Atasi Rusaknya Terumbu Karang, Kalsel Bangun Fish Apartment di Laut Satui Read More »

Pemprov Kalsel Kenalkan Aplikasi SI ABAH, Mudahkan Pengajuan dan Pengelolaan Dana Hibah

BANJARBARU – Biro Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Setdaprov Kalimantan Selatan (Kalsel) resmi memperkenalkan aplikasi “SI ABAH” sebagai platform digital untuk memudahkan pengajuan dan pengelolaan dana hibah oleh masyarakat, organisasi keagamaan, lembaga swadaya masyarakat (LSM), serta organisasi kemasyarakatan (Ormas). Kepala Bagian Bina Mental Spiritual Biro Kesra, Fahrurazi, menjelaskan, aplikasi ini akan memangkas proses manual pengajuan hibah yang

Pemprov Kalsel Kenalkan Aplikasi SI ABAH, Mudahkan Pengajuan dan Pengelolaan Dana Hibah Read More »

Prestasi Membanggakan, SOIna Balangan Raih Lima Medali di Pesoda Kalsel 2025

BALANGAN – Atlet Special Olympics Indonesia (SOIna) Kabupaten Balangan berhasil menorehkan prestasi membanggakan dengan membawa pulang lima medali pada ajang Pekan Olahraga Special Olympics Daerah (Pesoda) Kalimantan Selatan. Ketua SOIna Balangan, Jakwan, mengungkapkan rasa syukur dan puas atas pencapaian tersebut. “Alhamdulillah pencapaian ini sangat memuaskan, berkat semangat para atlet. Ini adalah hasil yang sudah sangat

Prestasi Membanggakan, SOIna Balangan Raih Lima Medali di Pesoda Kalsel 2025 Read More »

26 Pejabat Dilantik, Pemkab Balangan Perkuat Kinerja Pemerintahan

BALANGAN – Sebanyak 26 pejabat struktural dan fungsional di lingkungan Pemerintah Kabupaten Balangan, Kalimantan Selatan, resmi dilantik dan diambil sumpah jabatannya. Bupati Balangan, Abdul Hadi, mengatakan pelantikan ini merupakan bagian dari proses rotasi, mutasi, dan pengangkatan jabatan yang didasarkan pada pertimbangan berbagai aspek serta peraturan perundang-undangan yang berlaku. “Pelantikan ini bertujuan untuk memenuhi kebutuhan organisasi

26 Pejabat Dilantik, Pemkab Balangan Perkuat Kinerja Pemerintahan Read More »

Dispar Kalsel Tingkatkan Kapasitas SDM Pokdarwis di Kabupaten HSS

HSS – Dinas Pariwisata Provinsi Kalimantan Selatan meningkatkan kapasitas Sumber Daya Manusia Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) di Kabupaten Hulu Sungai Selatan dengan menggelar Bimbingan Teknis Story Telling bagi pengelola kabupaten/kota. Kegiatan kali inipun menyasar sejumlah pengelola Pokdarwis. Kepala Bidang Pengembangan Destinasi, Mugeni, menegaskan bahwa pihaknya tidak pernah berhenti untuk meningkatkan kapasitas SDM Pokdarwis di kabupaten/kota.

Dispar Kalsel Tingkatkan Kapasitas SDM Pokdarwis di Kabupaten HSS Read More »

Scroll to Top