7 September 2024

Bupati Balangan Pinta ASN Sosialisasikan ETLE kepada Masyarakat

BALANGAN -Bupati Balangan Abdul Hadi mengarahkan kepada para aparatur sipil negara (ASN) dari tingkat kabupaten hingga kelurahan untuk mensosialisasikan penerapan Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) kepada masyarakat. “Karena yang hadir dalam sosialisasi saat ini unsur pemerintah dari tingkat kabupaten hingga kelurahan, saya meminta kepada semuanya agar aktif mensosialisasikan ETLE ini kepada warga Balangan,” kata Bupati […]

Bupati Balangan Pinta ASN Sosialisasikan ETLE kepada Masyarakat Read More »

10 Inovasi Terbaik Balangan Diganjar Penghargaan

BALANGAN – Badan Perencanaan, Pembangunan, Riset dan Inovasi Daerah (Bapperida) Balangan berikan penghargaan kepada 10 inovasi terbaik dari Lomba Inovasi Balangan (Bailang-red) Kepala Bapperida Balangan, Rakhmadi Yusni, menyampaikan bahwa penghargaan telah diserahkan kepada 10 inovasi terbaik yang diikuti oleh seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Kabupaten Balangan. Ia juga mengungkapkan rencana untuk memperluas cakupan

10 Inovasi Terbaik Balangan Diganjar Penghargaan Read More »

FBBS II Suguhkan Seni Budaya Tradisional se-Kabupaten Balangan

BALANGAN – Festival Budaya Banua Sanggam (FBBS) II yang digelar di Lapangan Martasura, Paringin, pada Rabu (4/9/2024) malam, menghadirkan pergelaran seni budaya tradisional dari berbagai wilayah di Kabupaten Balangan. Acara ini merupakan upaya untuk mengangkat kembali nilai-nilai tradisi lokal serta memberikan motivasi kepada generasi muda dalam mencintai dan melestarikan budaya. Festival ini menampilkan beragam pertunjukan

FBBS II Suguhkan Seni Budaya Tradisional se-Kabupaten Balangan Read More »

Masyarakat Tanbu Diminta Jaga Semangat Persatuan

TANBU – Wakil Ketua Komisi II DPRD Kalsel, Muhammad Yani Helmi mendorong masyarakat untuk terus semangat dalam menjaga serta mempertahankan semangat kesatuan dan persatuan. “Semangat persatuan ini harus tetap kita jaga dan kita tumbuhkan dalam rangka ikut membangun bangsa menuju Indonesia Emas,” tegasnya saat menggelar Sosialisasi Revitalisasi Nilai-nilai Ideologi Pancasila (Sosrev) di Desa Plajau Mulia,

Masyarakat Tanbu Diminta Jaga Semangat Persatuan Read More »

Diakhir Jabatan, Rachmah Harapkan Program Sosrev DPRD Kalsel Terus Berlanjut

BANJARMASIN – Penanaman konsep Pancasila untuk menciptakan persatuan serta menghindari gesekan di masyarakat sangat diperlukan terutama menghadapi pesatnya teknologi dan informasi seperti sekarang. Oleh sebab itu, di penghujung masa jabatan dewan periode 2019-2024 yang akan berakhir 9 September 2024, Ketua Komisi I DPRD Kalsel, Rachmah Norlias berharap kegiatan Sosialisasi Revitalisasi dan Aktualisasi Nilai-Nilai Ideologi Pancasila

Diakhir Jabatan, Rachmah Harapkan Program Sosrev DPRD Kalsel Terus Berlanjut Read More »

Scroll to Top